Pengetahuan, Sikap dan Kepatuhan Mengonsumsi Tablet Tambah Darah (TTD) Pada Ibu Hamil Selama Masa Pandemi Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.56742/nchat.v1i3.28Keywords:
Pengetahuan, sikap, kepatuhan, tablet tambah darah, ibu hamilAbstract
Tablet tambah darah merupakan suplemen zat gizi yang mencakup zat besi dan asam folat. Pemberian tablet tambah darah selama kehamilan adalah sebagai upaya untuk mencegah dan mengobati anemia pada ibu hamil. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengetahuan, sikap dan kepatuhan mengonsumsi tablet tambah darah pada ibu hamil selama masa pandemi COVID-19 di wilayah kerja Puskesmas Soropia Kecamatan Soropia Kabupaten Konawe Tahun 2020. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ibu hamil yang berada di wilayah kerja Puskesmas Soropia yaitu sebanyak 100 orang. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 54. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh beberapa hasil sebagai berikut : ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Soropia memiliki pengetahuan yang baik mengenai konsumsi tablet tambah darah (83.3%), memiliki sikap yang positif (2.6%), dan memiliki kepatuhan dengan kategori tidak patuh terhadap konsumsi tablet tambah darah (100%). Bagi ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Soropia Kabupaten Konawe agar lebih patuh terhadap konsumsi TTD dan petugas kesehatan lebih intens memantau ibu hamil dalam mengonsumsi TTD
References
Salma WO. Riwayat Anemia Pada Kehamilan Sebagai Prediktor Kejadian Stunting Pada Anak: Literatur Review. JURNAL ILMIAH OBSGIN: Jurnal Ilmiah Ilmu Kebidanan & Kandungan P-ISSN: 1979-3340 e-ISSN: 2685-7987. 2021;13(4):29–38.
Mochtar F, Salma WO. Faktor yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Ibu Hamil Mengkonsumsi Fe Tablet: Sistematik Review. NURSING UPDATE: Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan P-ISSN: 2085-5931 e-ISSN: 2623-2871. 2021;12(4):143–52.
Maghfiroh T. The Difference Of Effectiveness way to Consume Iron tablets toward haemoglobin level changes to pregnant women in second trimester at the Sindang Barang community health center in 2017. Journal Of Nursing Practice. 2020;3(2):188–92.
Mona S, Maharawati M. Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Dengan Kepatuhan Minum Tablet Tambah Darah. Sehat Masada. 2021;15(1):1–8.
Mukkadas H, Salma WO, Cristian Bhinekada I. Factors Related to Chronic Energy Deficiency in Pregnant Mothers in the Konawe District, Indonesia. Journal of Research Development in Nursing and Midwifery. :19–21.
Danefi T, Apriasih H. Effectiveness of Consumption Iron Tablets with Orange Juice to Increase Haemoglobin Levels in Pregnancy. JURNAL KEBIDANAN. 2020;10(1):37–42.
Salman MA. Gambaran Tingkat Stres, Kecemasan, dan Depresi pada Mahasiswa Keperawatan Unsoed yang Sedang Mengerjakan Skripsi pada Kondisi Pandemi Covid-19. Universitas Jenderal Soedirman; 2020.
Lidia K. Peningkatan Kesehatan dengan Suplemen dan Gizi Seimbang di Era Pandemi Covid-19. Jurnal Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat Undana. 2020;14(2):63–8.
Salma WO, Harleli H. Pola Diet Anak, Seberapa Besar Hubungannya Dengan Stunting di Indonesia? JURNAL ILMIAH OBSGIN: Jurnal Ilmiah Ilmu Kebidanan & Kandungan P-ISSN: 1979-3340 e-ISSN: 2685-7987. 2021;13(4):19–28.
Hidayah W, Anasari T. Hubungan kepatuhan ibu hamil mengkonsumsi tablet fe dengan kejadian anemia di Desa Pageraji Kecamatan Cilongok Kabupaten Banyumas. Bidan Prada: Jurnal Publikasi Kebidanan Akbid YLPP Purwokerto. 2012;3(02).
Rizki F, Lipoeto NI, Ali H. Hubungan suplementasi tablet fe dengan kadar hemoglobin pada ibu hamil trimester III di puskesmas air dingin kota padang. Jurnal Kesehatan Andalas. 2018;6(3):502–6.
Keswara UR, Hastuti Y. Efektifitas pemberian tablet Fe terhadap peningkatan kadar Hb pada ibu hamil. Jurnal Dunia Kesmas. 2017;6(1).
Deswati DA, Suliska N, Maryam S. Pola Pengobatan Anemia Pada Ibu Hamil di Salah Satu Rumah Sakit Ibu dan Anak. FamilyEdu: Jurnal Pendidikan Kesejahteraan Keluarga. 2019;5(1).
Karyuni S, Bungawati A, Baculu EPH. The Relationship between Knowledge and Compliance Consuming Iron (Fe) Tablets with Incidence of Anemia in Trimester I Pregnant Women at Bulili Public Health Center. International Journal of Health, Economics, and Social Sciences (IJHESS). 2020;2(2):108–13.
Hermawan D, Abidin Z, Yanti D. Konsumsi sayuran hijau dengan kejadian anemia pada ibu hamil. Holistik Jurnal Kesehatan. 2020;14(1):149–54.
Dinkes Propinsi Sulawesi Tenggara. Profil Kesehatan Sulawesi Tenggara. Kendari; 2020.
Noviyana A, Kurniati CH. Hubungan Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Ibu Hamil terhadap Ketidakpatuhan dalam Mengkonsumsi Tablet Tambah Darah di Puskesmas Purwokerto Barat Banyumas. Jurnal Kebidanan Harapan Ibu Pekalongan. 2018;3:53–7.
Setiati NW, Lisnamawati L. Hubungan Pengetahuan Tablet Tambah Darah (Fe) Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil di Dusun Gunasari Desa Cintanagara Kecamatan Jatinagara Kabupaten Ciamis. Jurnal Asuhan Ibu dan Anak. 2019;4(1):47–53.
Anasari WH, Tri. Hubungan Kepatuhan Ibu Hamil Mengonsumsi Tablet Fe. Jurnal Ilmiah Kebidanan. 2012;3(2):41–53.
Aminin F, Dewi U. One Husband one client package and pregnant woman accompaniment to consume fe tablet in tanjungpinang city in 2017. Healthy Family, Healthy Environment, Healthy Country and Free From Violence. 2017;278–81.
Prastyo Y, Octamelia M, Triyana I. Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Tentang Manfaat Mengkonsumsi Tablet Fe di Wilayah Kerja Puskesmas Karang Rejo Kota Tarakan. Journal of Borneo Holistic Health. 2019;2(2).
Falensia T, Putra AS, Kartini A. Anemia Pregnant Women Consumption Additional Blood Tablets to Prevent Stunting in Gunung Kidul District. International Journal of Health, Education & Social (IJHES). 2020;3(8):14–30.
Suratni S, Afrilia P. Hubungan Pengetahuan dan Sikap Terhadap Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Konsumsi Tablet Tambah Darah di Puskesmas Lenteng Agung Jakarta Selatan. JURNAL AKADEMI FARMASI BHUMI HUSADA JAKARTA: Mengembangkan Kreativitas & Meningkatkan Kualitas. 2019;6(1):49–55.
Suriati P, Sake R, Kusumawati E. Gambaran Tingkat Pendidikan, Pekerjaan, Pengetahuan Ibu Dan Tingkat Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Tambah Darah di Puskesmas Meo-Meo Kota Bau-Bau Provinsi Sulawesi Tenggara. Poltekkes Kemenkes Kendari; 2019.
Wahyuni Y. Hubungan Antara Pola Makan Terhadap Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Kecamatan Pulo Gadung Jakarta Timur. Universitas Binawan; 2019.
Rahmawati N. Pengetahuan Berhubungan dengan Tindakan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Zat Besi. JKM (Jurnal Kebidanan Malahayati). 2021;7(2):295–302.
Fakhriyah F, Khatimah H, Rahmadiliyani N, Hayati N. Kepatuhan Ibu Hamil Mengkonsumsi Tablet Fe Dengan Kejadian Anemia Di Wilayah Kerja Puskesmas Aranio. Jurnal Kesehatan Indonesia. 2018;8(2):51–5.
Heriani H. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Ibu Hamil Mengonsumsi Tablet Fe Di BPM Niza Musriliani Kecamatan Baturaja Timur Kabupaten Oku Tahun 2019. JKAB: Jurnal Kesehatan Abdurrahman. 2020;9(1):12–8.
Setyobudihono S, Yuseran Y, Istiqomah E, Abdillah MAI. Faktor Determinan Niat Ibu Hamil Untuk Mengkonsumsi Tablet Tambah Darah. Jurnal Ecopsy. 6(1).
Puspitasari I, Purnamasari DU, Gamelia E. Pengaruh Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Serta Peran Bidan Terhadap Pola Konsumsi Mineral Pada Ibu Hamil Di Wilayah Puskesmas Banyumas. Jurnal Nutrisia. 2016;18(1):23–6.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Febriana Muchtar, Ni Luh Angghi Anggraeni

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.