Penerapan Isometric Handgrip Exercise Pada Hipertensi Pasien dengan Masalah Keperawatan Risiko Perfusi Miokard Inefektif di Ruang Jasmin RSUD Arifin Achmad
DOI:
https://doi.org/10.56742/nchat.v5i2.143Keywords:
Hipertensi, Isometric Handgrip Exercise, Risiko Perfusi Miokard InefektifAbstract
Pasien hipertensi berisiko mengalami penurunan perfusi miokard akibat aterosklerosis, yang dapat mengganggu sirkulasi koroner dan metabolisme jantung, sehingga menimbulkan risiko perfusi miokard inefektif. Penelitian ini bertujuan menggambarkan asuhan keperawatan pada pasien hipertensi dengan penerapan isometric handgrip exercise terhadap masalah perfusi miokard inefektif. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Intervensi keperawatan mengacu pada SIKI perawatan jantung dan pemantauan tanda vital serta Evidence-Based Practice melalui latihan handgrip exercise. Implementasi dilakukan satu kali per hari selama tiga hari, dengan empat kali kontraksi tangan selama dua menit. Evaluasi dilakukan setiap hari menggunakan indikator tekanan darah, nyeri dada, nilai MAP, frekuensi nadi, dan kekuatan nadi. Studi kasus dilakukan di ruang Jasmin RSUD Arifin Achmad Riau pada dua pasien hipertensi. Data dikumpulkan melalui wawancara menggunakan format standar keperawatan medikal bedah, observasi langsung, serta menggunakan alat handgrip dan sphygmomanometer digital. Hasil menunjukkan adanya perbaikan pada kedua pasien, ditandai dengan penurunan tekanan darah, denyut jantung (takikardi), dan nyeri dada, MAP menurun pada Tn. I dan stabil pada Ny. H, meskipun kekuatan nadi tetap cepat. Kesimpulan penelitian bahwa penerapan isometric handgrip exercise secara rutin terbukti memberikan dampak positif terhadap kondisi kardiovaskular pasien hipertensi dengan risiko perfusi miokard inefektif.
References
Siska F, Royani E, Sherly Widianti. Pengaruh Pemberian Latihan Handgrip Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Lansia Palembang. J Kesehat dan Pembang. 2024;14(27):54–63. [View at Publisher] [Google Scholar]
Bani PNB. Pengaruh Isometric Handgrip Exercize Dan Terapi Nafas Dalam Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi: Pengaruh Isometric Handgrip Exercize Dan Terapi Nafas Dalam Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi. J Keperawatan Raflesia. 2023;5(2):65–76. [View at Publisher] [Google Scholar]
WHO. Hari Hipertensi Sedunia 2024: Ukur Tekanan Darah Anda Secara Akurat, Kendalikan, Hidup Lebih Lama. 2024. [View at Publisher]
Kemenkes RI. Bahaya Hipertensi, Upaya Pencegahan dan Pengendalian Hipertensi. 2024. [View at Publisher]
BPS. Dalam Angka Dalam Angka. Kota Kediri Dalam Angka. 2018;1–68. [View at Publisher]
Silfiani S, Fitri NL, Ludiana. Penerapan Isometric Handgrip Exercise Terhadap Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi di UPTD Puskesmas Yosomulyo Metro Pusat. J Cendikia Muda. 2024;4(September):447–55. [View at Publisher] [Google Scholar]
Putriantari DA, Handayani LT, Adi GS. Gambaran Isometric Handgrip Exercise Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi di Wilayah Desa Pekauman Kabupaten Bondowoso. 2024;5(3):1–8. [View at Publisher] [Google Scholar]
Noreen N, Bashir F, Khan AW, Safi MM, Lashari WA, Hering D. Determinants of Adherence to Antihypertension Medications Among Patients at a Tertiary Care Hospital in Islamabad, Pakistan, 2019. Prev Chronic Dis. 2023;20:E42. [View at Publisher] [Google Scholar]
Opie Yunia Widiati, Riyani Wulandari. Pengaruh Isometric Handgrip Exercise terhadap Tekanan Darah pada Lansia dengan Hipertensi di Desa Gringging Kabupaten Sragen. J Gen Heal Pharm Sci Res. 2024;2(3):12–22. [View at Publisher] [Google Scholar]
Nanda GAD, Hartutik S, Haryani N. Penerapan Isometric Handgrip Excercise Terhadap Tekanan Darah Pada Pasien Hipertensi di Kelurahan Joyotakan. J Kolaboratif Sains. 2024;7(8):3353–60. [View at Publisher] [Google Scholar]
Sutomo Y. Aplikasi Mind Body Therapy pada Penderita Hipertensi. 2022. 64–68 p. [pdf] [Google Scholar]
A. Correia M, Oliveira PL, Farah BQ, Vianna LC, Wolosker N, Puech-Leao P, et al. Effects of Isometric Handgrip Training in Patients With Peripheral Artery Disease: A Randomized Controlled Trial. J Am Heart Assoc. 2020;9(4):1–12. [View at Publisher] [Google Scholar]
Fitri Shinta Muliya, Sri Hartutik, Agus Sutarto. Penerapan Isometric Handgrip Exercise Pada Lansia Penderita Hipertensi Di RSUD dr. Soediran Mangun Sumarso Wonogiri. J Vent. 2023;1(3):155–63. [View at Publisher] [Google Scholar]
Bukoting F, Lasanuddin HV, Ilham R. Pengaruh teknik Relaksasi Genggam Tangan Terhadap Nyeri Pada Lanjut Usia dengan Hipertensi. The Shine Cahaya Dunia Ners, 2025, 10.01: 124-134. [View at Publisher] [Google Scholar]
Widiyawati FR, Alfiyanti D, Pohan VY, Mariyam. Penerapan Isometric Handgrip Exercise Dan Slow Deep Breathing Exercise Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Klien Hipertensi. Pros Semin Nas UNIMUS. 2022;5:976–89. [View at Publisher] [Google Scholar]
Pratiwi A. Influence Slow Deep Breathing on Blood Pressure in Hipertension. J Masker Med. 2020;8(2):263–7. [View at Publisher] [Google Scholar]
Firdaus HF, Fitri NL, Ludiana. Penerapan Relaksasi Benson Terhadap Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Di UPTD Puskesmas Yosomulyo Kecamatan Metro PusatFirdaus, H. F., Fitri, N. L., & Ludiana. (2024). Penerapan Relaksasi Benson Terhadap Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Di UP. J Cendikia Muda. 2024;4(1):119–27. [View at Publisher] [Google Scholar]
Rispawati, Baik Heni, et al. Pengaruh Terapi Isometric Handgrip Exercise Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Klien Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Babakan. Journal Sport Science, Health and Tourism of Mandalika (Jontak), 2025, 6.1: 43-54. [View at Publisher] [Google Scholar]
Rahmadhani M. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Terjadinya Hipertensi Pada Masyarakat Di Kampung Bedagai Kota Pinang. J Kedokt STM (Sains dan Teknol Med. 2021;4(1):52–62. [View at Publisher] [Google Scholar]
Prastiani DB, Rakhman A, Umaroh S. Penerapan Isometric Handgrip Exercise Untuk Menurunkan Tekanan Darah Penderita Hipertensi Derajat 1. SEHATMAS J Ilm Kesehat Masy. 2023;2(2):447–54. [View at Publisher] [Google Scholar]
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Rahmadani Nivala, Angga Arfina, Sri Yanti, Ulfa Hasanah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.








