Analisis Hubungan Sosiodemografis Dengan Kejadian Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Lasalepa, Kabupaten Muna

Authors

  • Siti Nurjaha Taiso departemen kedokteran, fakultas kedokteran, universitas halu oleo, indonesia
  • I Putu Sudayasa Departemen Kedokteran, Fakultas Kedokteran, Universitas Halu Oleo, Kendari, Indonesia
  • Juriadi Paddo Prodi Kedokteran, Fakultas Kedokteran, Universitas Halu Oleo, Kendari, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.56742/nchat.v1i2.10

Keywords:

Jenis kelamin, Kejadian hipertensi, Pekerjaan, Pendidikan, Usia

Abstract

Hipertensi adalah suatu keadaan dimana tekanan darah sistolik ?140 mmHg dan tekanan diastolik ?90 mmHg pada dua kali pengukuran dengan selang waktu lima menit dalam keadaan istirahat. Jumlah kasus hipertensi di Kabupaten Muna tahun 2018 sebanyak 3.351 kasus. Sedangkan pada tahun 2019, kasus hipertensi di Kabupaten Muna sebanyak 3.973 kasus. Puskesmas Lasalepa, Kecamatan Lasalepa Kabupaten Muna pada tahun 2018 tercatat jumlah kasus hipertensi sebanyak 86 kasus, tahun 2019 tercatat 98 kasus dan pada tahun 2020 terjadi peningkatan kasus sebanyak 102 kasus pasien hipertensi. Penelitian ini adalah penelitian analitik observasional dengan pendekatan cross-sectional study yang dilaksanakan di Puskesmas Lasalepa, Kabupaten Muna. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 164 orang yang ditentukan menggunakan teknik simple random sampling. Data dikumpulkan menggunakan data rekam medik yang sesuai dengan kriteria inklusi diantaranya pasien hipertensi yang terdiagnosis oleh dokter dan bukan hipertensi; Usia ?60 tahun, 20-60 tahun, dan 11-19 tahun; jenis kelamin perempuan dan laki-laki; tingkat pendidikan rendah, tingkat pendidikan menengah, tingkat pendidikan tinggi; bukan pekerja dan pekerja. Data diolah dengan analisis Uji Chi-Square pada taraf signifikan 5% (?=0.05). Penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara usia dan kejadian hipertensi dengan nilai (p-value=0.000), pendidikan (p value=0.000) dan pekerjaan (p-value=0.006) dengan kejadian hipertensi. Variabel jenis kelamin (p-value=0.21) menunjukkan tidak terdapat hubungan dengan kejadian hipertensi. Terdapat hubungan antara usia, pendidikan dan pekerjaan terhadap kejadian hipertensi serta tidak ada hubungan antara jenis kelamin dan kejadian hipertensi di Puskesmas Lasalepa Kabupaten Muna.

Author Biographies

I Putu Sudayasa, Departemen Kedokteran, Fakultas Kedokteran, Universitas Halu Oleo, Kendari, Indonesia

kedokteran

Juriadi Paddo, Prodi Kedokteran, Fakultas Kedokteran, Universitas Halu Oleo, Kendari, Indonesia

kedokteran

References

Alifariki LO. Epidemiologi Hipertensi: Sebuah Tinjauan Berbasis Riset [Internet]. Yogyakarta: Penerbit LeutikaPrio; 2019. Available from: http://www.leutikaprio.com/

Sudayasa IP, Alifariki LO, Rahmawati, Hafizah I, Jamaludin, Milasari N, et al. Determinant juvenile blood pressure factors in coastal areas of Sampara district in Southeast Sulawesi. Enfermeria Clinica. 2020;30(Supplement 2):585–8.

Alifariki LO. Analisis Faktor Determinan Proksi Kejadian Hipertensi di Poliklinik Interna BLUD RSU Provinsi Sulawesi Tenggara. Medula. 2015;3(1):214–23.

Dosoo, D K et al. Prevalence of hypertension in the middle belt of Ghana: a community-based screening study [Internet]. International journal of hypertension. hindawi.com; 2019. Available from: https://www.hindawi.com/journals/ijhy/2019/1089578/

Jalalyazdi M, Ramezani J, Izadi-Moud A, ... Effect of hibiscus sabdariffa on blood pressure in patients with stage 1 hypertension [Internet]. Journal of advanced …. ncbi.nlm.nih.gov; 2019. Available from: https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC6621350/

DePalma SM, Himmelfarb CD, ... Hypertension guideline update: A new guideline for a new era. Journal of the … [Internet]. 2018; Available from: https://journals.lww.com/jaapa/FullText/2018/06000/Hypertension_guideline_update__A_new_guideline_for.3.aspx

Mariyona K. Penurunan Tekanan Darah Penderita Hipertensi dengan Pemberian Air Rebusan Seledri (Apium graveolens L). MIKIA: Mimbar Ilmiah Kesehatan Ibu dan Anak (Maternal and Neonatal Journal) [Internet]. 2020;4(1). Available from: http://www.mikiajournal.com/index.php/MIKIA/article/view/72

Kawazoe N, Zhang X, Chiang C, Liu H, Li J, ... Prevalence of hypertension and hypertension control rates among elderly adults during the cold season in rural Northeast China: a cross-sectional study. Journal of Rural … [Internet]. 2018; Available from: https://www.jstage.jst.go.jp/article/jrm/13/1/13_2959/_article/-char/ja/

Siagian HJ, Tukatman T. Karakteristik Merokok Dan Tekanan Darah Pada Pria Usia 30-65 Tahun: Cross SectionalStudy. Jurnal Kesehatan Komunitas. 2021;7(1):106–9.

Kemenkes RI. Hasil utama RISKESDAS 2018. Jakarta: Kementerian Kesehatan Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. Jakarta; 2018.

Dinkes Propinsi Sultra. Profil Kesehatan Propinsi Sulawesi Tenggara 2019. Kendari: Bidang Data dan Informasi; 2019.

Dinkes Kab.Muna. Profil Kesehatan Kabupaten Muna. Muna; 2019.

Sudayasa IP, Lantani AZ, Cecilia NP, Alifariki LO. The Relationship Consumption Patterns of Pokea Clams (Batissa Violaceavar. Celebensis, von Martens, 1897) and Lipids with Total Cholesterol Levels and Triglycerides in Patients with Hypertension. Indian Journal of Public Health Research & Development. 2020;11(2).

Tsai MY, Hu WL, Lin CC, Lee YC, Chen SY, ... Prescription pattern of Chinese herbal products for heart failure in Taiwan: A population-based study. International Journal of … [Internet]. 2017; Available from: https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0167527316336336

Michihata N, Shigemi D, Sasabuchi Y, ... Safety and effectiveness of Japanese herbal Kampo medicines for treatment of hyperemesis gravidarum. International Journal … [Internet]. 2019; Available from: https://obgyn.onlinelibrary.wiley.com/doi/abs/10.1002/ijgo.12781

Agustina R, Raharjo BB. Faktor risiko yang berhubungan dengan kejadian hipertensi usia produktif (25-54 tahun). Unnes Journal of Public Health. 2015;4(4).

Arifin M, Weta IW, Ratnawati N. Faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian hipertensi pada kelompok lanjut usia di wilayah kerja UPT Puskesmas Petang I Kabupaten Badung tahun 2016. E-Jurnal Medika. 2016;5(7):1395–2303.

Kusumawaty J, Hidayat N, Ginanjar E. Hubungan Jenis Kelamin dengan Intensitas Hipertensi pada Lansia di Wilayah Kerja Puskesmas Lakbok Kabupaten Ciamis. Mutiara Medika: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan. 2016;16(2):46–51.

Tjekyan RMS, Zulkarnain M. Faktor–faktor risiko dan angka kejadian hipertensi pada penduduk Palembang. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat. 2017;8(3):180–91.

PRADETYAWAN P. Hubungan usia dan jenis kelamin dengan tekanan darah tinggi di posyandu lansia desa triyagan mojolaban sukoharjo. Universitas Muhammadiyah Surakarta; 2014.

Zhang L, Cai Q, Lin S, Jia B, Ye R, ... Prevention of systemic inflammation and neuroprotective effects of Qingda granules against angiotensin II-mediated hypertension. Pakistan journal of … [Internet]. 2020; Available from: http://search.ebscohost.com/login.aspx?direct=true&profile=ehost&scope=site&authtype=crawler&jrnl=1011601X&AN=142858964&h=gJR4P6QGTwD5ZY4sqj8zqBz3RaTA38jTUc08ZAjn%2BVKn1Pq9%2BAl9Jldkk1sfPUysfLTw3Ef%2BcNEx%2FlNg2bdmQA%3D%3D&crl=c

Maulidina F, Harmani N, Suraya I. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Jati Luhur Bekasi Tahun 2018. Arkesmas (Arsip Kesehatan Masyarakat). 2019;4(1):149–55.

Wahyuni DE. Hubungan tingkat pendidikan dan jenis kelamin dengan kejadian hipertensi di kelurahan jagalan di wilayah kerja puskesmas pucangsawit surakarta. Jurnal Ilmu Keperawatan Indonesia Vol. 2013;1(1):113.

Susanti N, Siregar PA, Falefi R. Hypertension’s Determinant in Coastal Communities Based on Socio Demographic and Food Consumption. Jurnal Ilmiah Kesehatan. 2020;2(1):43–52.

Anggara FHD, Prayitno N. Faktor-faktor yang berhubungan dengan tekanan darah di Puskesmas Telaga Murni, Cikarang Barat tahun 2012. Jurnal ilmiah kesehatan. 2013;5(1):20–5.

Oktaviarini E, Hadisaputro S, Suwondo A, Setyawan H. Beberapa Faktor yang Berisiko Terhadap Hipertensi pada Pegawai di Wilayah Perimeter Pelabuhan (Studi Kasus Kontrol di Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Semarang). Jurnal epidemiologi kesehatan komunitas. 2019;4(1):35–44.

Susanti N, Siregar PA, Falefi R. Determinan kejadian hipertensi masyarakat pesisir berdasarkan kondisi sosio demografi dan konsumsi makan. Jurnal Ilmiah Kesehatan (JIKA). 2020;2(1):43–52.

Azhari MH. Faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian hipertensi di Puskesmas Makrayu Kecamatan Ilir Barat II Palembang. Jurnal Aisyah: Jurnal Ilmu Kesehatan. 2017;2(1):23–30.

Downloads

Published

2021-09-25

How to Cite

Taiso, S. N., Sudayasa, I. P., & Paddo, J. . (2021). Analisis Hubungan Sosiodemografis Dengan Kejadian Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Lasalepa, Kabupaten Muna . Nursing Care and Health Technology Journal (NCHAT), 1(2), 102-109. https://doi.org/10.56742/nchat.v1i2.10